Tingkatkan Hasil Panen, TNI AD Kenjeran Berikan Pendampingan kepada Petani

Moh Yusuf
958 Views
1 Min Read

Surabaya – Babinsa Kelurahan Sukolilo Baru, Serka Ali Rudiana melaksanakan pendampingan kelompok tani Sumber Rejeki, bertempat di area persawahan Komplek TNI – AL Kenjeran, Kelurahan Sukolilo Baru, kamis (27/02)

Kegiatan yang dilaksanakan oleh Serka Ali Rudiana, fengan melakukan pemantauan tanaman padi secara langsung dilapangan pasca tanam.

“Pendampingan petani merupakan bentuk kepedulian TNI untuk mengetahui perkembangan padi secara berkala, sebagai upaya untuk meingkatkan hasil panen padi dalam rangka mewujudkan ketahann pangan”, ucap Serma Siswono.

“ Pendampingan bertujuan untuk mengetahui kendala yang dihadapi petani oleh para petani “,kata anak buah Mayor Mujib.

Sementara itu Jono, salah satu petani menyambut baik kepedulian Serma Ali Rudiana dalam memberikan pendampingan petani. “Dengan adanya pendampingan pak Babinsa dapat membantu kami untuk meningkatkan hasil panen padi”,pungkasnya.

Share This Article
Leave a comment

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *